Diberdayakan oleh Blogger.

Senin, 13 Juni 2011

cara mengoperasikan microsoft power point

*Dg Windows Xp Professional Office2003,
langkah-langkah yang ditempuh secara umum :
Klik Start > All Programs > Microsoft Office > Microsoft Office Powerpoint 2003.

*Mengakhiri Microsoft powerpoint :
File > exit ATAU  klik tanda close pada lembaran kerja sudut kanan atas.

*Membuka file pada Microsoft PowerPoint =  (Ctrl +O) 
File > open > tentukan di folder mana file tersebut pada look in > klik file yang 
diinginkan > open

*Menyimpan file pada Microsoft PowerPoint
Setelah pembuatan slide selesai maka langkah berikutnya adalah
menyimpan file tersebut, dengan langkah-langkah;
File > save > tentukan lokasi penyimpanan dan nama filenya 

-Save in = untuk menentukan folder penyimpanan file
-File name = nama file yang akan kita gunakan
-Save as type = type file yang akan digunakan,
sebagai contoh ;
- presentation = .ppt (default presentasi)
- powerpoint show = .pps (file show)
- Read Text File =.rtf (file berupa text) dll.

*Mencetak file pada Microsoft PowerPoint 
File> print atau tekan shortcut menu print , tapi jika anda ingin
melakukan pengaturan tersendiri maka lakukan dengan menekan tompol
keyboard (Ctrl + P).

Hal-hal yang perlu untuk diperhatikan
antara lain :
- jenis dan nama printer yang
digunakan
- print rage : seluruh slide, atau
slide tertentu
- jumlah pencetakan
- Print sebagai : slide atau
sebagai hand out
- Print dengan Gray scale atau
black white
Apabila semuanya sudah tertata
dengan benar, maka proses
pencetakan sudah dapat dilakukan.

0 komentar:

Posting Komentar